Selamat Datang di Blog saya ^^ Template ini di persembahkan oleh Blog Johanes Jangan Lupa follow twitter saya DISINI dan FanPage saya DISINI Arigatou ^^ Perintah-Perintah di UBUNTU TERMINAL Watashi no Blog: Perintah-Perintah di UBUNTU TERMINAL

Perintah-Perintah di UBUNTU TERMINAL

| Rabu, 23 Februari 2011

Oke gan,, saya mau menjelaskan dan menyebutkan nama-nama perintah yang ada di terminal ubuntu. secara teknis terminal ubuntu itu rada-rada mirip lah sama command prompt nya Windows, tapi perintah perintah nya yang beda. Oke langsung aja nih perintahnya :



 - Sudo su, adalah perintah untuk menjadi root atau kalau di windows kita kenal dengan admininstrator. Dengan menjadi root kita bisa bebas melakukan perintah apa saja. Tanda bila anda sudah menjadi root adalah ada tanda # nya. misal : root@panji : #
 - ls , adalah perintah untuk melihat file atau direktori apa saja di dalam sebuah folder
 - cd, adalah perintah untuk membuka suatu folder atau drive yang ada di PC atau laptop kita
 - mkdir, adalah perintah untuk membuat direktori atau folder.
 - rmdir, adalah perintah untuk menghapus sebuah direktori atau folder contoh : rm -nama file
 - cp, adalah perintah untuk mengkopi file atau folder
 - mv, adalah perintah untuk memindahkan file atau folder


DPKG ( Debian Package)
           Yaitu perintah instalasi software paket debian atau menginstall/uninstall sebuah software melalui terminal.. Perintah-perintah dpkg adalah sebagai berikut :
-Install
dpkg -i namapaket.deb
- Remove/Uninstall
dpkg -r namapaket(tanpa .deb)   => hanya aplikasinya yang hilang
dpkg -P namapaket(tanpa .deb)  => semua hilang 
- Info software
dpkg --print -avail namasoftware
- Mengestrak Page software
dpkg --unpack paketsoftware.deb
- Menkofigurasi paket sofware
dpkg --configure paketsoftware.deb
- Menampilkan Informasi software
dpkg -I paketsoftware.deb

Sip,,,
mungkin untuk kali ini cuma segitu aja. Tunggu aja kelanjutannya. Bila ada yang kurang dipahami silahkan komentari posting ini. oKe see u next time .........................

0 komentar:

Posting Komentar

Next Prev
▲Top▲